Saat mencari kost, maka di antara laki-laki dan perempuan, yang paling banyak pertimbangannya adalah perempuan. Kenapa bisa demikian? Sebab perempuan sendiri lebih mengutamakan kegunaannya. Sehingga, menemukan kost dengan layanan security ekstra sangat diperlukan. Oleh karena itu, pada pembahasan kali ini, kami akan menjelaskan tentang rekomendasi kost cewek dekat UGM.
Kost Cewek Dekat UGM
Pusing gak sih kesana-kemari mencari kost, luntang-lantung dan tidak tahu arah. Nah, untuk itu, kami berikan kamu sejumlah rekomendasi kost cewek dekat UGM harian yang cocok dijadikan sebagai tempat tinggal. Apa saja sih rekomendasinya?
1. Djuragan Kamar Griya Permata
Kost eksklusif dari Djuragan Kamar tersedia juga di area sekitar kampus UII. Lokasinya berada di Jalan Jalan Besi Jaya, Sukoharjo, Kec. Ngaglik, Sleman, Yogyakarta.
Lokasinya cukup strategis dan akses masuk dekat dengan jalan raya pun dekat. Begitu juga dengan berbagai fasilitas kebutuhan umum seperti minimarket, tempat wisata, tempat pendidikan, dan pelayanan kesehatan.
Apalagi Djuragan Kamar Griya Permata didesain dengan bangunannya yang super elegan dan modern. Siapapun yang menginap disini pastinya merasa nyaman sekali.
Ada dua tipe kamar yang disediakan disini yaitu Exclusive dan Non Exclusive. Untuk kamar exclusive, sewa hariannya adalah Rp 550.000, per minggu Rp 2.100.000, dan per bulan Rp 3.750.000.
Sementara itu, tipe kamar Non Exclusive, sewa kamar per harinya hanya Rp 300.000, per minggu Rp 1.400.000, dan per bulan Rp 2.500.000.
Wajar saja di banderol harga tinggi, pasalnya fasilitas kamar di Djuragan Kamar Griya Permata sangatlah lengkap. Di antaranya tersedia TV, AC, kulkas, bed, kursi, meja, wastafel, lemari, WC duduk, kamar mandi dalam, dan water heater.
Untuk kamu yang membawa kendaraan, pun tersedia area parkir yang amat luas untuk motor dan mobil dan juga akses kunci hingga 24 jam.
2. Djuragan Kamar Maleo Swakarya
Adapun, jika kamu ingin menginap di sini maka ada tiga tipe sewa yang bisa dipilih seperti tipe standard, eksklusif, dan VIP. Nah, khusus VIP, maka biaya sewa per harinya adalah Rp 200.000, per minggu Rp 1.350.000, dan per bulan Rp 3.000.000.
Lalu kost tipe eksklusif, per harinya adalah Rp 175.000, per minggu Rp 1.050.000, dan per bulan Rp 2.500.000. Terakhir, ada tipe standar dengan biaya sewa per bulan Rp 2.000.000, per minggu Rp 900.000, dan per hari Rp 150.000.
Terakhir, ada Djuragan Kamar Maleo Swakarya yang terletak di Jl. Surayudha Gg. Kenai No 26A, Swakarya, kocoran, Caturtunggal, Kec. Depok, Kab. Sleman, Yogyakarta.
Beberapa fasilitas umum yang telah tersedia di sini antara lain akses kunci 24 jam, laundry, ruang makan, security, cctv, ruang tamu, kulkas, dispenser, sofa, dan tv. Kemudian juga tersedia kamar mandi di dalam kamarnya yang sudah lengkap dengan water heater dan wc duduk.
Sementara itu, fasilitas kamar antara lain tempat tidur yang nyaman, lemari, meja, kursi, tv kabel, ac untuk pendingin ruangan, dan wastafel.
3. Djuragan Kamar Gemilang
Adapun Djuragan kamar gemilang sebenarnya berupa guest house yang berlokasikan di Jl. Villa Pd. Gemilang No A12, Jongke Tengah, Sendangadi Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.
Adapun beberapa fasilitas umum yang ada di sini antara lain akses kunci 24 jam, ruang makan, dapur, wifi, cctv, ruang jemur, ruang tamu, kulkas, sofa, kitchen set, tv, dan dispenser.
Sementara itu, fasilitas kamarnya pun tak kalah mewah, yakni kursi, lemari, tempat tidur yang nyaman dan empuk, ac, meja, wastafel, kamar mandi dalam, dan water heater..
Saat menginap di sini, kamu pun akan disuguhkan dengan area parkirannya yang luas. Jadi, jangan takut memarkirkan mobilmu disini ya.
Adapun guesthouse ini terdiri dari 4 kamar dengan biaya sewanya Rp 2.100.000 per hari untuk satu guesthouse.
4. Djuragan Kamar Maleo Cempaka Putih
Apabila tertarik menginap di Djuragan kamar Maleo Cempaka Putih, maka per bulannya kamu harus membayar Rp 2.000.000, per minggu Rp 900.000, dan per hari Rp 150.000.
Djuragan Kamar Maleo Cempaka Putih hadir di Gg. Gayamsari II No 17 F, Kocoran, Caturtunggal, Kec. Depok, Kab. Sleman, Yogyakarta. Untuk fasilitas umum yang tersedia antara lain cctv, laundry, kulkas, akses kunci 24 jam, sofa.
Sementar aitu, fasilitas di kamar untuk pemakaian pribadi adalah ac, tv, tempat tidur, dan kamar mandi dalam dengan water heater dan wc duduk.
Area parkiran di kost ini terbilang sangat luas. Jadi untuk kamu yang membawa kendaraan dan ingin menginap di sini, tak perlu khawatir lagi dan pusing-pusing mikir yang mana harus parkirkan kendaraan.
Dari banyaknya pilihan kost cewek dekat UGM di atas, apakah salah satunya ada yang sesuai dengan pilihanmu? Cek cara pemesanannya di aplikasi yang bisa diunduh dari Play Store dan App Store.